Kota Tual pada Agustus 2019 mengalami Inflasi sebesar 0,34 persen - Badan Pusat Statistik Kabupaten Maluku Tenggara

Untuk mendapat data BPS silakan berkunjung ke BPS Kabupaten Maluku Tenggara Jalan Soekarno Hatta, Kel. Ohoijang Watdek, Kec. Kei Kecil, setiap hari kerja Senin-Jumat pukul 09.00-15.30 WIT

BPS Kabupaten Maluku Tenggara telah merilis publikasi Kabupaten Maluku Tenggara Dalam Angka 2024, selengkapnya klik link berikut atau di aplikasi AllStat BPS.

BPS Kabupaten Maluku Tenggara telah merilis Publikasi Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 Tahap II akses pada link berikut.

Kota Tual pada Agustus 2019 mengalami Inflasi sebesar 0,34 persen

Tanggal Rilis : 3 September 2019
Ukuran File : 0.9 MB

Abstraksi

Pada Agustus 2019 dari 82 Kota IHK di Indonesia, tercatat 44 kota mengalami inflasi dan 38 kota mengalami deflasi. Kota Tual mengalami inflasi sebesar 0,34 persen dengan IHK 158,88.

Inflasi tertinggi terjadi di Kabupaten Kudus sebesar 0,82 persen dengan IHK 144,56 dan inflasi terendah terjadi di Kota Tasikmalaya, Kota Madiun, dan Kota Pare-Pare sebesar 0,04 persen dengan IHK masing-masing 134,58; 134,52; dan 132,02. Deflasi tertinggi terjadi di Kota Bau-Bau sebesar 2,10 persen dengan IHK 136,38 dan terendah terjadi di Kota Tegal dan Kota Palopo sebesar 0,02 persen dengan IHK masing-masing sebesar 134,22 dan 136,35.

Dari 82 Kota IHK di Indonesia, pada Agustus 2019 IHK Kota Tual menduduki peringkat 1, inflasi bulanan Kota Tual menduduki peringkat 19, inflasi tahun kalender Kota Tual menduduki peringkat 43, dan inflasi tahun ke tahun Kota Tual menduduki peringkat 9.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Maluku Tenggara (Statistics of Maluku Tenggara Regency)Jl. Soekarno - Hatta

Kel. Ohoijang Watdek

 Kec. Kei Kecil

Kabupaten Maluku Tenggara 97611 Tlp. (0916) 23484 Email: bps8102@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik